HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP AKSEPTOR KB DENGAN PEMILIHAN METODE KONTRASEPSI JANGKA PANJANG DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS TANJUNG BATU

Penulis

  • Emi Kusmini Kampus Itkes wiyata Husada Samarinda

Kata Kunci:

KB, Tingkat Pengetahuan, Sikap, Pemilihan MKJP

Abstrak

Keluarga Berencana merupakan usaha untuk menjarakkan atau merencan akan jumlah dan jarak kehamilan dengan menggunakan kontrasepsi. Program pelayanan Keluarga Berencana (KB) mempunyai arti penting dalam mewujudkan masyarakat Indonesia yang sejahtera, disamping program pendidikan dan kesehatan. Kesadaran mengenai pentingnya kontrasepsi di Indonesia masih perlu di tingkatkan lagi untuk mencegah terjadinya peningkatan jumlah penduduk di Indonesia. Tujuan : penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan tingkat pengetahuan Dan sikap akseptor KB dengan pemilihan metode kontrasepsi jangka panjang di wilayah kerja puskesmas tanjung batu.

Unduhan

Diterbitkan

2024-02-01